Antisipasi 3C dan Cooling System, Polsek Lembar Aktif Patroli KRYD
Partisipasi Aktif Masyarakat
Polsek Lembar mengajak seluruh elemen masyarakat untuk berpartisipasi aktif dalam menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungannya masing-masing. Salah satu caranya adalah dengan memberikan informasi kepada pihak kepolisian jika melihat atau mendengar adanya potensi gangguan kamtibmas.
“Kami menghimbau kepada masyarakat untuk tidak ragu melaporkan kepada kami jika ada hal-hal yang mencurigakan atau berpotensi mengganggu kamtibmas. Partisipasi aktif masyarakat sangat penting dalam menciptakan lingkungan yang aman dan kondusif,” pungkas Ipda Joko.
Dengan kegiatan patroli KRYD yang rutin dan intensif, Polsek Lembar berharap dapat memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat serta mencegah terjadinya tindak kejahatan di wilayah hukumnya. Upaya cooling system pasca Pilkada juga diharapkan dapat menjaga kondusifitas dan mencegah terjadinya polarisasi di masyarakat.