Patroli Rutin Polsek Kuripan, Jaga Kamtibmas dan Waspada Cuaca Ekstrem
Kuripan, Lombok Barat – Polsek Kuripan, Polres Lombok Barat, Polda NTB terus berupaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayahnya. Pada Senin (03/02/2025), personel Polsek Kuripan melaksanakan patroli rutin sambang wilayah sekaligus cooling system dengan memberikan himbauan terkait kamtibmas pasca Pemilukada serentak 2024 dan himbauan terhadap perubahan cuaca yang ekstrem. Kegiatan patroli yang dimulai…