Polsek Lembar Proaktif, Dialog dan Imbauan Waspada Cuaca Ekstrem
Lembar, Lombok Barat – Jajaran Polsek Lembar, Polres Lombok Barat, Polda NTB, terus meningkatkan intensitas patroli Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) 1 sebagai upaya preventif menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas). Patroli 2 kali ini difokuskan pada dialog interaktif dengan warga sekaligus memberikan imbauan terkait cuaca ekstrem yang melanda beberapa hari terakhir. Kegiatan ini dilaksanakan…