Jalan Putus di Sekotong, TNI-Polri dan Warga Gotong Royong Bangun Jalan Darurat
| |

Jalan Putus di Sekotong, TNI-Polri dan Warga Gotong Royong Bangun Jalan Darurat

Lombok Barat, NTB – Hujan deras yang mengguyur wilayah Sekotong, Lombok Barat, menyebabkan jalan dusun Timbal mengalami kerusakan parah hingga putus. Kondisi ini tentu saja mengganggu aktivitas warga dan mobilitas sehari-hari. Menyikapi situasi darurat ini, sinergitas antara TNI-Polri bersama masyarakat Dusun Timbal menunjukkan aksi nyata dengan bergotong royong membuat jalan darurat sementara. Kegiatan ini dilaksanakan…