Sekotong Berantas Balap Liar, Aksi Tegas Polisi Dipuji Warga
Sekotong, Lombok Barat – Dalam upaya menciptakan kondisi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) yang kondusif, jajaran Polsek Sekotong, Polres Lombok Barat, Polda NTB, di bawah komando Kapolsek Sekotong, Iptu I Ketut Suriarta, SH., M.I.Kom., menggelar operasi pencegahan balap liar di jalan raya Dusun Sauh, Desa Persiapan Belongas, Kecamatan Sekotong. Kegiatan ini dilaksanakan pada Kamis (23/1/2025)…