Pengedar Sabu Labuapi Diciduk, Polisi Amankan 1,16 Gram Narkoba
|

Pengedar Sabu Labuapi Diciduk, Polisi Amankan 1,16 Gram Narkoba

Labuapi, Lombok Barat – Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Lombok Barat berhasil mengungkap kasus tindak pidana narkotika dan mengamankan seorang pria berinisial WH alias Obek (24) di wilayah Labuapi, Lombok Barat. Penangkapan ini dilakukan pada hari Sabtu (25/01/2025) sekitar pukul 15.45 WITA di pinggir Jalan TGH. Lopan, Dusun Labuapi, Desa Labuapi, Kecamatan Labuapi, Kabupaten Lombok…

Polsek Lembar Kawal Distribusi Makanan Bergizi untuk Ribuan Siswa
|

Polsek Lembar Kawal Distribusi Makanan Bergizi untuk Ribuan Siswa

Lembar, Lombok Barat – Kepolisian Sektor (Polsek) Lembar, di bawah naungan Polres Lombok Barat dan Polda NTB, melakukan monitoring terhadap pelaksanaan pendistribusian tahap awal program makanan bergizi di wilayah Kecamatan Lembar, Kabupaten Lombok Barat. Kegiatan ini merupakan bagian dari program pemerintah yang dijalankan oleh Badan Gizi Nasional. Kapolsek Lembar, Ipda Joko Rudiantoro, S.H., M.H., terjun…

Sinergi TNI-Polri Kawal Program Makan Bergizi Gratis di Dasan Tapen Gerung
|

Sinergi TNI-Polri Kawal Program Makan Bergizi Gratis di Dasan Tapen Gerung

Gerung, Lombok Barat – Kepolisian Sektor Gerung (Polsek Gerung), di bawah naungan Polres Lombok Barat dan Polda NTB, melaksanakan pengamanan dan monitoring kegiatan pemberian paket Makan Bergizi Gratis (MBG) di Sekolah Dasar Negeri (SDN) 2 Dasan Tapen. Kegiatan ini merupakan bagian dari program Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Wilayah Kecamatan Gerung dan berlangsung pada Senin,…

Humanis dan Reward Sayuran, Operasi Keselamatan Rinjani 2025 Polres Lobar
|

Humanis dan Reward Sayuran, Operasi Keselamatan Rinjani 2025 Polres Lobar

LOMBOK BARAT – Kepolisian Resor Lombok Barat (Polres Lobar) menggelar Operasi Keselamatan Rinjani 2025 pada hari Selasa (18/2/2025). Operasi yang dilaksanakan di Jalan TGH. Abdul Karim, Desa Gelogor, Kecamatan Kediri ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat dalam berlalu lintas dan menekan angka kecelakaan di wilayah Lombok Barat. Operasi yang dimulai pukul 09.30 WITA ini dipimpin…

Patroli Blue Light Polsek Kuripan, Jaga Keamanan Jalur BIL 1 dan 2
|

Patroli Blue Light Polsek Kuripan, Jaga Keamanan Jalur BIL 1 dan 2

Lombok Barat, NTB – Kepolisian Sektor (Polsek) Kuripan, di bawah naungan Polres Lombok Barat, Polda Nusa Tenggara Barat (NTB), melaksanakan patroli gabunganBlue Light di sepanjang Jalur Bay Pass Insfrastruktur Lombok (BIL) 1 dan BIL 2 pada Minggu malam, 16 Februari 2025. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan keamanan dan mencegah tindak kriminalitas di wilayah tersebut. Patroli…

Patroli Rutin Polsek Sekotong Amankan Pantai Elak Elak dari Tindak Kriminalitas
|

Patroli Rutin Polsek Sekotong Amankan Pantai Elak Elak dari Tindak Kriminalitas

SEKOTONG, LOMBOK BARAT – Kepolisian Sektor (Polsek) Sekotong, di bawah naungan Polres Lombok Barat dan Polda NTB, terus meningkatkan kegiatan patroli rutin untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), terutama di lokasi-lokasi obyek wisata yang menjadi tujuan favorit wisatawan. Salah satu fokus utama adalah Pantai Elak Elak, sebuah destinasi wisata populer di Desa Sekotong Barat….

Patroli Polsek Gerung Tingkatkan Keamanan di Pantai Induk dan Turnamen Futsal
|

Patroli Polsek Gerung Tingkatkan Keamanan di Pantai Induk dan Turnamen Futsal

Lombok Barat – Kepolisian Sektor (Polsek) Gerung, di bawah naungan Polres Lombok Barat dan Polda NTB, terus menunjukkan komitmennya dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah hukumnya. Salah satu upaya yang rutin dilakukan adalah melalui kegiatan patroli, seperti yang dilaksanakan pada Minggu, 16 Februari 2025. Patroli kali ini menyasar dua lokasi penting di…

Amankan Wilayah, Polsek Lembar Patroli KRYD di Dusun Cemara
|

Amankan Wilayah, Polsek Lembar Patroli KRYD di Dusun Cemara

Lombok Barat, NTB – Kepolisian Sektor (Polsek) Lembar, di bawah naungan Polres Lombok Barat, Polda NTB, terus meningkatkan kegiatan patroli KRYD (Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan) sebagai bagian dari upaya cooling system pasca Pilkada Serentak 2024. Langkah ini diambil untuk menjaga kondusifitas dan meminimalisir potensi gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah hukum Polsek Lembar….

Jembatan Bakong Retak, Polsek Lembar Bertindak Cepat Demi Keselamatan Warga
|

Jembatan Bakong Retak, Polsek Lembar Bertindak Cepat Demi Keselamatan Warga

Lembar, Lombok Barat – Kepolisian Sektor (Polsek) Lembar, Polres Lombok Barat, Polda NTB, mengambil langkah proaktif demi keselamatan Masyarakat, terkait kondisi terkini di Jembatan Bakong. Pihak Kepolisian memasang plang himbauan larangan melintas di Jembatan Bakong. Jembatan yang menghubungkan Lembar dan Desa Kebon Ayu, Kecamatan Gerung ini, dinyatakan tidak aman untuk dilalui karena kondisinya yang mengkhawatirkan….

Unik! Operasi Keselamatan Rinjani 2025 Beri Reward Sayuran ke Pengendara Tertib

Unik! Operasi Keselamatan Rinjani 2025 Beri Reward Sayuran ke Pengendara Tertib

Lombok Barat, NTB – Kepolisian Resor (Polres) Lombok Barat melaksanakan kegiatan stasioner Operasi Keselamatan Rinjani 2025 di Simpang 3 Imam Bonjol, Gerung, pada Jumat (14/02/2025). Operasi yang dimulai pukul 09.00 Wita ini melibatkan berbagai satuan fungsi kepolisian, Dinas Perhubungan Kabupaten Lombok Barat, personel Brimob, hingga Polisi Militer. Uniknya, dalam operasi kali ini, Polres Lombok Barat…