Polsek Lembar Pastikan Program Makan Bergizi Gratis Berjalan Aman dan Lancar

3120 Siswa Terima Manfaat Program MBG di Lembar, Polsek Lakukan Monitoring

Lombok Barat, NTB โ€“ Upaya pemerintah dalam memastikan kesehatan dan tumbuh kembang generasi penerus bangsa terus dikawal oleh aparat keamanan. Di Kecamatan Lembar, Kabupaten Lombok Barat, Kepolisian Sektor (Polsek) Lembar aktif melakukan monitoring terhadap pelaksanaan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang menyasar ribuan siswa di wilayah tersebut. Jajaran Polsek Lembar yang dipimpin langsung oleh Kapolsek…

Polri dan Petani Bersinergi, Bhabinkamtibmas Pantau Langsung Panen Jagung di Sekotong
|

Polri dan Petani Bersinergi, Bhabinkamtibmas Pantau Langsung Panen Jagung di Sekotong

Lombok Barat, NTB โ€“ Bhabinkamtibmas Desa Taman Baru, Aipda I Made Penita, menunjukkan komitmen nyata dalam mendukung program ketahanan pangan nasional dengan melaksanakan monitoring panen jagung di wilayah binaannya. Kegiatan ini berlangsung di lahan milik Bapak Munarim, Dusun Gelumpang, Desa Taman Baru, Kecamatan Sekotong, Kabupaten Lombok Barat, pada Sabtu (08/03/2025). Kegiatan monitoring yang dilaksanakan sejak…

Antisipasi Banjir Sekotong, Polisi Siaga Pantau Debit Air Sungai

Antisipasi Banjir Sekotong, Polisi Siaga Pantau Debit Air Sungai

Lombok Barat, NTB โ€“ Curah hujan yang mulai meningkat di wilayah Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat, mendorong jajaran kepolisian untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi bencana alam, khususnya banjir. Polsek Sekotong, Polres Lombok Barat, Polda NTB, mengambil langkah proaktif dengan melaksanakan pemantauan dan monitoring debit air sungai di wilayah hukumnya. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan keamanan…