Sampaikan Imbauan Humanis, Polsek Kediri Patroli Dialogis Pasca Pemilukada
|

Sampaikan Imbauan Humanis, Polsek Kediri Patroli Dialogis Pasca Pemilukada

Kediri, Lombok Barat – Personel Polsek Kediri, Polres Lombok Barat, Polda NTB, melaksanakan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) dengan menggelar patroli dialogis “cooling system” di Dusun Rumak Timur Selatan, Desa Rumak, Kecamatan Kediri, Kabupaten Lombok Barat, Minggu (16/2/2025). Kegiatan yang dimulai sejak pukul 09.45 WITA ini bertujuan untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) pasca…

Patroli Rutin Polsek Kuripan, Jaga Kamtibmas Pasca Pemilu dan Antisipasi Cuaca Ekstrem
|

Patroli Rutin Polsek Kuripan, Jaga Kamtibmas Pasca Pemilu dan Antisipasi Cuaca Ekstrem

KURIPAN, Lombok Barat – Kepolisian Sektor (Polsek) Kuripan, di bawah naungan Polres Lombok Barat dan Polda NTB, meningkatkan kegiatan patroli rutin di wilayah hukumnya. Langkah ini merupakan bagian dari upaya cooling system pasca Pemilihan Umum (Pemilu) serentak 2024, sekaligus antisipasi potensi gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) akibat cuaca ekstrem yang melanda wilayah tersebut. Patroli…

Pasca Pemilukada 2024 Polsek Kuripan Gencar Patroli Dialogis, Ini Pesan Pentingnya!

Pasca Pemilukada 2024 Polsek Kuripan Gencar Patroli Dialogis, Ini Pesan Pentingnya!

Lombok Barat – Usai pelaksanaan Pemilukada serentak 2024 di Lombok Barat, situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) menjadi fokus utama aparat kepolisian. Sebagai upaya menjaga kondusivitas wilayah, Polsek Kuripan Polres Lombok Barat menggelar patroli dialogis pada Rabu (29/1/2025) di Dusun Tegal Desa Jagaraga Kecamatan Kuripan. Kegiatan yang dimulai pukul 09.15 WITA ini dipimpin langsung oleh…

Pasca Pemilu, Polsek Kediri Gencar Patroli Dialogis dan Kampanye Anti Narkoba

Pasca Pemilu, Polsek Kediri Gencar Patroli Dialogis dan Kampanye Anti Narkoba

Lombok Barat, NTB – Pasca pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pemilukada) serentak tahun 2024 di wilayah Lombok Barat, Kepolisian Sektor (Polsek) Kediri, Polres Lombok Barat, Polda NTB, terus meningkatkan kegiatan patroli dialogis sebagai upaya cooling system atau pendinginan suasana di tengah masyarakat. Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) ini juga diintegrasikan dengan kampanye anti narkoba, sebagai langkah…

Jaga Kuripan Tetap Kondusif, Patroli Dialogis Polisi Pasca Pilkada

Jaga Kuripan Tetap Kondusif, Patroli Dialogis Polisi Pasca Pilkada

Kuripan, Lombok Barat – Pasca Pemilihan Kepala Daerah (Pemilukada) Serentak 2024, jajaran Kepolisian Sektor (Polsek) Kuripan, Polres Lombok Barat, Polda NTB, terus meningkatkan kegiatan patroli rutin sambang wilayah. Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) serta melaksanakan cooling system pasca pesta demokrasi. Patroli yang dilaksanakan pada Minggu, 19 Januari 2025, menyasar berbagai…