Polsek Kuripan Lombok Barat Edukasi Petani Soal Swasembada Pangan, Apa Hasilnya?
Lombok Barat, NTB – Jajaran Kepolisian Sektor (Polsek) Kuripan, di bawah naungan Polres Lombok Barat dan Polda Nusa Tenggara Barat (NTB), terus menunjukkan komitmennya dalam menjalin kedekatan dengan masyarakat sekaligus menyosialisasikan program-program penting pemerintah. Hal ini terlihat dalam kegiatan Door to Door System (DDS) dan silaturahmi yang dilaksanakan oleh Bhabinkamtibmas Desa Kuripan Utara pada hari…