Polsek Sekotong & Ponpes Kolaborasi Cegah Kenakalan Remaja

Bangun Masa Depan Santri, Ini Pesan Polsek Sekotong

Sekotong, Lombok Barat – Kepolisian Sektor (Polsek) Sekotong, terus menunjukkan komitmennya dalam membangun kedekatan dengan masyarakat, khususnya generasi muda. Hal ini dibuktikan dengan pelaksanaan program inovatif bertajuk ‘Polsek Sekotong Menyapa Sekolah’ yang menyasar Pondok Pesantren (Ponpes) Darul Qur’an Wal Hadits di dusun Telaga Lebur, desa Sekotong Tengah, kecamatan Sekotong, kabupaten Lombok Barat, Selasa (8/4/2024). Kapolres…

Kapolres Lombok Barat Buka Bersama Ulama, Pererat Silaturahmi
|

Kapolres Lombok Barat Buka Bersama Ulama, Pererat Silaturahmi

LOMBOK BARAT, NTB – Kapolres Lombok Barat, AKBP I Komang Sarjana, S.I.K., S.H., beserta jajaran Pejabat Utama (PJU) Polres Lombok Barat melaksanakan kegiatan buka bersama dalam rangka silaturahmi dengan ulama dan tokoh agama. Acara ini berlangsung di Pondok Pesantren (Ponpes) Manba’al Ulum, Dusun Dasan Ketujur, Desa Mesanggok, Kecamatan Gerung, Kabupaten Lombok Barat pada Rabu (12/03/2025)…

Santriwati di Lombok Barat Jadi Korban Pencabulan 3 Oknum Ponpes

Tragis! Santriwati di Lombok Barat Jadi Korban Pencabulan 3 Oknum Ponpes

Lombok Barat, NTB – Kasus dugaan pencabulan dan persetubuhan terhadap anak di bawah umur kembali mencoreng dunia pendidikan di Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat (NTB). Kepolisian Resor (Polres) Lombok Barat berhasil mengamankan tiga orang tersangka yang diduga terlibat dalam serangkaian tindak pidana tersebut. Ketiga tersangka berinisial S alias Ustad S alias D (Pimpinan Ponpes), WM…