Polsek Kediri Kawal Ngabuburit, Warga Lebih Tenang Jelang Berbuka
| |

Polsek Kediri Kawal Ngabuburit, Warga Lebih Tenang Jelang Berbuka

Kediri, Lombok Barat – Menjelang waktu berbuka puasa di bulan suci Ramadhan 1446 Hijriyah, jajaran Kepolisian Sektor (Polsek) Kediri, Polres Lombok Barat, Polda Nusa Tenggara Barat (NTB) meningkatkan kegiatan pengamanan di sejumlah titik rawan keramaian. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat yang melaksanakan tradisi ngabuburit, yakni menunggu waktu berbuka puasa…

Aksi Peduli Ramadan, Polres Lombok Barat Bagikan Takjil
|

Aksi Peduli Ramadan, Polres Lombok Barat Bagikan Takjil

Gerung, Lombok Barat – Kepolisian Resor (Polres) Lombok Barat melalui Satuan Samapta (Sat Samapta) menggelar kegiatan berbagi takjil kepada masyarakat yang melintas di sekitar Taman Kota Giri Menang, Gerung, Lombok Barat. Kegiatan yang dilaksanakan pada Senin (24/3/2025) sore ini bertujuan untuk mempererat tali silaturahmi antara Polri dan masyarakat, sekaligus sebagai wujud kepedulian terhadap sesama, terutama…

Hangatnya Ramadan: Polsek Lembar Bagikan Takjil dan Santunan
|

Hangatnya Ramadan, Polsek Kawasan Pelabuhan Lembar Bagikan Takjil dan Santunan

Lombok Barat, NTB – Bulan suci Ramadan menjadi momentum bagi banyak pihak untuk meningkatkan kepedulian terhadap sesama. Semangat berbagi ini tercermin dalam kegiatan pembagian takjil yang dilaksanakan oleh Kapolsek Kawasan Pelabuhan Lembar, Polres Lombok Barat, Polda NTB, Iptu Muhammad Farhan Arrafi, S.Tr.K., S.I.K., beserta jajaran dan anggota Bhayangkari Ranting KP3 Lembar. Kegiatan ini berlangsung pada…

Polsek Kediri Perketat Pengamanan Ngabuburit, Masyarakat Lebih Tenang
|

Polsek Kediri Perketat Pengamanan Ngabuburit, Masyarakat Lebih Tenang

LOMBOK BARAT, NTB – Jajaran Kepolisian Sektor (Polsek) Kediri, di bawah naungan Polres Lombok Barat dan Polda Nusa Tenggara Barat (NTB), meningkatkan pengamanan di sejumlah titik rawan keramaian saat kegiatan ngabuburit menjelang berbuka puasa di wilayah Kecamatan Kediri. Langkah ini diambil untuk memastikan keamanan dan kenyamanan masyarakat yang menjalankan ibadah di bulan suci Ramadan 1446…

Polsek Kuripan Berbagi Takjil, Wujud Kepedulian Sambut Ramadan
|

Polsek Kuripan Berbagi Takjil, Wujud Kepedulian Sambut Ramadan

Lombok Barat, NTB – Menyambut datangnya bulan suci Ramadan 1446 H, Kapolsek Kuripan, Polres Lombok Barat, Polda NTB, Ipda I Wayan Eka Ariyana, S.H., bersama dengan personel Polsek Kuripan dan pengurus Bhayangkari Ranting Kuripan menggelar kegiatan pembagian takjil dan buka puasa bersama. Kegiatan yang berlangsung pada hari Jumat, 21 Maret 2025, ini merupakan wujud kepedulian…

Aksi Simpatik Polsek Kediri, Takjil Gratis untuk Pengendara
|

Aksi Simpatik Polsek Kediri, Takjil Gratis untuk Pengendara

Lombok Barat, NTB – Bulan suci Ramadhan 1446 H menjadi momentum bagi berbagai pihak untuk berbagi kebaikan. Tak terkecuali jajaran Kepolisian Sektor (Polsek) Kediri, Polres Lombok Barat, Polda NTB, yang turut menunjukkan kepeduliannya terhadap masyarakat dengan menggelar kegiatan pembagian takjil pada Rabu (19/3/2025). Kegiatan yang berlangsung di depan Markas Komando (Mako) Polsek Kediri, Jalan TGH….

Kehangatan Ramadan, Polsek Lembar Santuni Yatim
|

Kehangatan Ramadan, Polsek Lembar Santuni Yatim

Lombok Barat – Suasana penuh kehangatan dan kepedulian mewarnai Jalan Dato Kedaro Sekotong Lembar pada Sabtu sore, 15 Maret 2025. Kapolsek Lembar, Polres Lombok Barat, Polda NTB, Ipda Joko Rudiantoro, S.H., M.H., bersama dengan personel Polsek Lembar dan pengurus Bhayangkari Ranting Lembar menggelar kegiatan pembagian takjil yang dirangkaikan dengan buka puasa bersama dan pemberian santunan…

Polsek Kuripan Amankan dan Atur Lalu Lintas Shalat Subuh Berjamaah di Masjid AT-TAQWA
|

Polsek Kuripan Amankan dan Atur Lalu Lintas Shalat Subuh Berjamaah di Masjid AT-TAQWA

Kuripan, Lombok Barat – Jajaran Kepolisian Sektor (Polsek) Kuripan, di bawah naungan Polres Lombok Barat dan Polda Nusa Tenggara Barat (NTB), melaksanakan pengamanan dan pengaturan arus lalu lintas dalam kegiatan shalat Subuh berjamaah di Masjid AT-TAQWA, Dusun Tonglek, Desa Kuripan, Kabupaten Lombok Barat. Kegiatan yang berlangsung pada Senin, 17 Maret 2025, mulai pukul 05.00 WITA…

Polisi Kawal Ngabuburit di Batulayar Lombok Barat, Lalu Lintas Lancar!
|

Polisi Kawal Ngabuburit di Batulayar Lombok Barat, Lalu Lintas Lancar!

Lombok Barat – Suasana sore di Simpang 3 Montong, Desa Meninting, Kecamatan Batulayar, Kabupaten Lombok Barat, pada Minggu (16/3/2025) tampak berbeda. Personel Piket Unit Lantas Polsek Batulayar turun ke jalan untuk melaksanakan giat rawan sore, mengatur lalu lintas, dan mengamankan aktivitas ngabuburit masyarakat. Kegiatan yang berlangsung mulai pukul 17.00 WITA hingga selesai ini menyasar masyarakat…

Pengamanan Ngabuburit di Labuapi, Lalu Lintas Lancar!
|

Pengamanan Ngabuburit di Labuapi, Lalu Lintas Lancar!

Lombok Barat – Suasana Ramadan yang penuh berkah dimanfaatkan masyarakat untuk ngabuburit, berburu takjil dan kebutuhan berbuka puasa. Namun, keramaian ini berpotensi menimbulkan kemacetan dan gangguan keamanan. Untuk mengantisipasi hal tersebut, Polsek Labuapi, Polres Lombok Barat, Polda NTB, menggelar pengamanan dan pengaturan lalu lintas di sepanjang Jalan Gunung Pengsong, Desa Karang Bongkot, Kecamatan Labuapi, pada…